Friday, March 6, 2009

Bekerja dengan Hati-Hati

Sore tadi, gue dpt mobile short message di YM dari Arga - temen gue jauh di Jogja sana.

Dia bilang lagi apes bgt...krn copy di artworknya salah ketik dan kemarahan sang bos nggak bisa dielakkan. Gue pun membalas, singkat aja... bekerja memang harus hati-hati, harus double crosscheck, dll.

Nggak lama, AE gue yang baru aja di mutasi ke tim sebelah mendatangi gue sambil membawa BlackBerry nya. BB nya pun itu ditunjukkan ke gue sambil bilang "Ma, gue dapet email kayak gini..lo ngerti nggak maksudnya?" Well, isinya adalah brief teknis artwork dari klien yg harus disampaikan ke creative karena ternyata gambar teknik artwork nya salah bikin.

Jenuh di depan komputer, gue pun memutuskan untuk nongkrong di kantin. 5 menit di kantin, beberapa art director winning award dateng dan mengeluh satu sama lain. "Gila, stress gue sob! Moso gue dah bikin FA masiih aja ada revisi! FA men! 5 kali revisi! dan masih aja ada salahnya! heran gue!!!"

Berapa banyak orang ya yang tiap harinya mengalami kejadian kayak gini? hehehe....

Read more...

Thursday, March 5, 2009

if a picture paints a thousand words (part #2)

Read more...

  © Free Blogger Templates Blogger Theme II by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP